Peserta webinar yang digelar Tim8Eropa, Jumat (26/1/2024) [WahanaNews/ist]						
					
						
						
							Di bidang pertahanan, Eko berpendapat bahwa Ganjar jauh lebih siap jika dibanding dengan capres yang lain. 						
					
						
							
								
								
									Baca Juga:
									Arsenal Tak Tergoyahkan di Puncak, Trio Raksasa Inggris Siap Berebut Tahta Liga
								
								
									
										
	
									
								
							
						
						
							“Dari debat capres, kita lihat bahwa Ganjar terlihat lebih siap dengan konsep pertahanan dalam menghadapi tantang global dibanding dengan capres-capres yang lain," kata Eko. 						
					
						
						
							Menjaga Suara Rakyat 						
					
						
						
							Daniel Zuchron menjelaskan bahwa setiap PPLN telah mendapatkan surat suara sebanyak seratus persen DPT ditambah dua persen dan menekankan pentingnya untuk menjaga surat suara. 						
					
						
							
								
								
									Baca Juga:
									Presiden Prabowo Serahkan Pesawat Angkut Terbesar Airbus A400M untuk TNI AU
								
								
									
	
								
							
						
						
							“Disinilah peran penting para saksi untuk memperhatikan semua prosedur pemilihan agar proses pemilu berjalan dengan benar. PPLN berkewajiban untuk memberikan DPT kepada saksi dan saksi berhak untuk menerima itu. Tugas saksi adalah memastikan semua proses berjalan benar dan jumlah suara dan rekapitulasi harus sesuai,” kata Daniel. 						
					
						
						
							Sementara Sri Tunruang, dari Tim8Eropa mengingatkan dinamika politik menjelang pemilu yang cukup mengawatirkan dan mempertanyakan peran pemantau pemilu internasional untuk mengawasi pesta demokrasi di Indonesia. 						
					
						
						
							Menjawab hal tersebut, Eko Sulistyo menjelaskan bahwa pemantau pemilu internasional tidak bisa masuk tanpa undangan dari Komisi Pemilihan Umum (KPU).